Nonton Film The Medium 2021 Film Horor Thailand Lagi Tayang di Bioskop

TRIBUNPEKANBARU.COM - Nonton film Thailand The Medium Sub Indo yang saat ini tengah tayang di bioskop Indonesia.
Film Medium (2021) baru-baru ini jadi perbincangan di media sosial.
Film Medium merupakam film horor asal Thailand
Film ini merupakan hasil kolaborasi dua sutradara Thailand dan Korea Selatan cukup banyak direkomendasikan untuk ditonton.
Film The Mediumyang masih tayang di bioskop ini termasuk terlaris di Indonesia yang tayang sejak 20 Oktober 2021 di Bioskop Indonesia.
Sinopsis Film The Medium
Dikutip dari highonfilms.com, film The Medium menggabungkan dan menyeragamkan tradisi film horor Thailand dan Korea Selatan.
Baca juga: Nonton Film Anya Geraldine Yowis Ben 2 dan Jadwal Tayang Yowis Ben 3 di Bioskop
Baca juga: Nonton Film Series Jingga dan Senja Full Episode, Baru Tayang Episode 1,2,3 dan 4
Shamanisme adalah tradisi spiritual dan penyembuhan yang ditemukan dalam budaya di seluruh dunia.
Dalam tradisi ini, dukun bertugas sebagai perantara antara dunia fisik dan spiritual atau dunia alam dan supranatural.
Meskipun repertoar dukun bervariasi dari satu budaya ke budaya lain, mereka biasanya memiliki kemampuan untuk menyembuhkan orang sakit, mengusir roh jahat, berkomunikasi dengan dunia lain, dan mengantar jiwa orang mati ke alam baka.
0 Response to "Nonton Film The Medium 2021 Film Horor Thailand Lagi Tayang di Bioskop"
Post a Comment